HARI SUCI SARASWATI
POSYANDU BALITA DAN LANSIA BULAN OKTOBER
PEMBAGIAN BLT DANA DESA BULAN OKTOBER
MUSYAWARAH DESA (MUSDES)
PLENO BPD
VAKSINASI DARI POLRES BANGLI
berita-desa
-
APBDes Bayung Cerik Tahun 2020 sebagai berikut :
Pendapatan Desa : Pendapatan Asli Desa sebesar Rp. 37.728.500,00,. Dana Transfer sebesar Rp. 2.610.913.000,. Pendapatan Lain - lain sebesar Rp. 6.534.572,45, Jumlah Pendapatan Desa sebesar Rp. 2.655.176.072,45,-
Belanja Desa Tahun 2020 terdiri dari : Bidang Penyelenggaraan Pemerintah Desa sebesar Rp. 948.162.218,63. Bidang Pembangunan Desa sebesar Rp. 1.109.755.000. Bidang Pembinaan Kemasyarakatan sebesar Rp. 670.414.491,00. ...
-
Bayung Cerik, 20/04/2020. 140 paket sembako dibagikan pagi ini kepada masyarakat lanjut usia (lansia) di balai Desa Bayung Cerik, Kecamatan Kintamani, Kabupaten Bangli.
I Wayan Kumpul selaku Perbekel Bayung Cerik, mengatakan, pemberian santunan tersebut merupakan salah satu program Pemdes Bayung Cerik sebagai wujud kepedulian terhadap masyarakat yang sudah lanjut usia guna peningkatan kesejahteraan.
Lansia Desa Bayung Cerik yang mendapat sembako sangat antusias sekali dalam pengambilan sembako, mengantre dengan tertib untuk menunggu giliran.
lanjutnya ...
-
Dalam rangka menunjang keamanan dan ketertiban masyarakat, baru-baru ini pemdes Bayung Cerik, Kecamatan Kintamani, selesai melaksanakan pembangunan pos keamaman desa.
Kegiatan pembangunan tersebut, dibiayai dari Bagi Hasil Pajak tahun anggaran 2020 tahap pertama sebesar Rp. 15.285.500 ditambah dari swadaya masyarakat setempat berupa lahan.
Pos keamanan yang berukuran 3 X 3 meter, lokasinya pun sangat strategis yang berada disamping kiri jalan sekitar dipertigaan jalan menuju desa. Pembangunannya pun dilaksanakan secara swakelola dengan melibatkan ...
-
Dalam Anggaran APBDES Tahun 2020, pemerintah Desa Desa Bayung Cerik, Kecamatan Kintamanii, Kabupaten Bangli memanfaatkan dana desa untuk mengatasi dampak kekurangan air minum dengan pengadaan air bersih. Kepala Desa Bayung Cerik, Wayan Kumpul mengatakan dana desa yang ada dimanfaatkan untuk mengatasi kesulitan air pada musim Kemarau karena kebutuhan air pada musim kemarau sangat besar , dengan membangun jaringan air bersih diharapkan bisa memenuhi kuota kebutuhan akan air di masyarakat..
"Kemarau biasanya mengakibatkan turunnya debit air di sumber ...
-
Seluruh pelosok perdesaan di Kabupaten Bangli, beberapa hari ini mulai melakukan aktivitas penyemprotan disinfektan.Penyemprotan disinfektan itu dalam upaya mencegah penyebaran virus korona. Selain itu juga sebagai upaya agar tidak terjangkit virus korona.Seperti yang dilakukan, Pemerintah Desa Bayung Cerik Kecamatan Kintamani,Kabupaten Bangli, melakukan penyemprotan disinfektan, Senin (30/3/2020) Pagi.
Perbekel Bayung Cerik I wayan Kumpul Menegaskan kepada seluruh Staf nya agar penyemprotan disinfektan iniTak hanya di kantor pemerintah desa (pemdes) ...
-
Dalam mengantisivasi penyebaran virus corona pada hari jumat tanggal 27 Maret 2020 Pukul 09.00 Wita bertempat di dikantor Desa Bayung cerik Pemerintah Desa, melakukan Rapat Koordinasi tentang Pembentukan Satgas Penanggulangan Corona Disease Virus (Covid 19) sesuai Intruksi Bupati Bangli, Nomor 01 Tahun 2020 tentang Penanggulangan Corona Disease Virus (Covid 19) di Desa, dengan dihadiri sekitar 15 orang diantaranya yang hadir dalam kegiatan sbb :
a. Ketua BPD Desa Bayung cerikb. Ketua LPM Desa Bayung cerikc. Perbekel Desa Bayung cerikd. Babinsa ...
-
Menindaklanjuti surat edaran dan intruksi dari pemerintah terkait Penanggulangan Virus Corona (Covid-19)dan memberikan pemahaman tentang pelaksanaan hari raya Nyepi Di Desa Bayung cerik.Babinsa Desa Bayung cerik Melaksanakan kordinasi dgn Perbekel,Bendesa adat dan tokoh masyarakat untuk mensosialisasikan surat edaran dan intruksi dari pemerintah terkait Penanggulangan Virus Corona (Covid-19)dan memberikan pemahaman tentang pelaksanaan hari raya Nyepi Di Desa Bayung cerik.
Pada hari Senin tanggal 23 Maret 2020 pukul 09:00 Wita, Babinsa ...
-
Menjelang hari raya Nyepi tahun baru caka 1942 yang jatuh pada tanggal 25 Maret 2020 nanti, umat Hindu di Desa Bayung Cerik,Kecamatan Kintamani ,Kabupaten Bangli melaksanakan upacara Melasti di Tempat Petirtaan(pesucian) Desa setempat, Minggu (15/3/20) ..Semua tapakan dan pratima dari semua Pura Desa dan Pura Kawitan yang ada di Desa Bayung Cerik mengikuti proses rangkaian upacara melasti ini
"Upacara Melasti pada tahun ini tidak dilaksanakan kesegara(Pantai),melainkan ke petirtaan(pesucian) Ida Bhatara yang berstana dibayung ...
-
Dalam mensikapi musim penghujan kebersihan gorong gorong menjadi hal yang sangat utama untuk mengantisipasi air hujan yang merusak jalan yang bisa terjadi kapan saja, oleh karena hal tersebut kegiatan Gotong Royong Masyarakat menjadi kewajiban bersama.Dalam kegiatan gotong-royong yang dipimpin langsung Kadus Bayung Cerik I Nengah Mudayasa pada hari minggu 08 Maret 2020 melibatkan puluhan warga, secara bahu-membahu dan penuh semangat membersihkan lingkungan sekitarnya, saluran air dari tumpukan sampah,serta membersihkan got dari rumput liar ...
-
Peserta nyurat Aksara Bali memenuhi Gedung Aula Paud Eka Kumara Santi, Desa Bayung Cerik serangkaian acara peringatan Bulan Bahasa Bali, Kamis(27/2/2020).Acara Bulan Bahasa Bali ini merupakan implementasi dari Pergub Nomor 80 tahun 2018 tentang perlindungan dan penggunaan Bahasa, Sastra dan Aksara Bali.
Bendesa Adat Bayung Cerik I Nyoman Suda mengatakan“ Pelaksanaan Bulan Bahasa ini merupakan upaya untuk menjaga, melestarikan dan memajukan Bahasa, sastra dan aksara Bali,” kata Nyoman Suda usai membuka acara.
Kegiatan ...
-
Demi menjaga kesehatan balita dan lansia kegiatan posyandu rutin digelar setiap bulannya ,pada kesempatan kali ini posyandu desa dilaksanakan pada tanggal 14 dan 15 februari 2020 yang bertempat di Aula Paud Eka Kumara Santhi dan Posyandu dusun Sekunjeng.kegiatan inin dimulai pukul 07.00 wita s/d selesai.
Pemerintah Desa selalu memproritaskan program kerja tentang penyelenggaraan posyandu dalam APBDES setiap tahunnya,Made Dessiana Ardinari selaku Bidan Desa Bayung Cerik mengatakan ,pada kesempatan kali ini selain para balita dan lansia mendapatkan ...
-
Setelah Perbekel selesai melaksanakan bimbingan teknis (bintek) yang dilaksanakan pada hari selasa 28 s/d kamis 30 Januari 2020 yang diadakan oleh Dinas PMD Kab.Bangli guna meningkatkan wawasan Perbekel selaku Pemegang Kekuasaan Pengelola Keuangan Desa(PKPKD).
Pada hari Senin ,03/02/2020,perbekel beserta Staf pemerintahan desa melaksankan rapat rutin mengenai hasil dari Bintek yang dilaksanakan Perbekel sebelumnya,dalam rapat kali ini I Wayan Kumpul selaku Perbekel Bayung Cerik menghimbau kepada seluruh Stafnya"agar dalam pelaksanaan anggaran tahun ...